Provinsi Jawa Timur memiliki potensi yang sangat besar, tidak hanya dari segi pariwisatanya yang indah dan mempesona sehingga menarik banyak wisatawan. namun juga dari segi ekonomi serta kuliner. Salah satunya Lamongan. Sebagai sentra penghasil ikan tawar terbesar di Jawa Timur, tak heran jika kabupaten ini memiliki banyak aneka kuliner berbahan dasar ikan bandeng. Salah satunya yang bisa Anda coba saat berkunjung dengan sewa mobil Surabaya adalah Bandeng Colo. Kuliner yang satu ini merupakan olahan masakan paduan bumbu khusus, sehingga mampu menghilangkan bau tanah dan bau amis yang selalu identik dengan ikan bandeng. Di Lamongan, makanan ini hanya bisa di jumpai di salah satu rumah makan yang berada di Jalan Sunan Giri Kota Lamongan.
Sewa Mobil Surabaya Coba Kuliner Baru Bandeng Colo yang Unik
Kuliner bandeng colo sebenarnya merupakan menu baru yang bisa dinikmati penggemar kuliner di Lamongan dan sebenarnya tak berbeda dengan lalapan bandeng. Hanya saja, sambalnya yang khas membedakan dengan lalapan pada umumnya. Diantara bumbu alami penghilang bau amis ikan bandeng ini adalah daun sirih yang dicampur dengan irisan tomat dan cabe serta irisan bawang merah.
Cara membuat bandeng Colo sebenarnya cukup mudah. Hal pertama yang bisa dilakukan adalah membersihkan isi perut dan durinya lalu digoreng hingga matang. Selanjutnya, Iris tomat, cabai, dan bawang lalu goreng hingga mengeluarkan aroma yang wangi.
Bandeng yang sudah diangkat dari penggorengan lantas digoreng bersama sambal Colo serta kecap manis. Setelah itu, bandeng yang sudah berlumur sambal kemudian disajikan bersama tomat dan lalapan seperti kacang panjang dan sawi.
Latar Belakang
Masakan Bandeng Colo khas Lamongan berawal dari ikan bandeng yang dihasilkan petambak Lamongan yang sebagian besar berbau tanah. Karena berbau tanah, maka harga jual bandengnya pun ikut mendapat penurunan. oleh karena itu banyak warga yang akhirnya mencoba berbagai resep untuk menghilangkan bau tanah tersebut saat dimasak. Kemudian ditemukanlah resep yang diberi nama Colo-Colo oleh warga yang artinya bumbu alami dari daun sirih, cabe, serta tomat.
Sewa Mobil Surabaya Coba Bandeng Colo yang Enak dan sehat
Menurut pelanggan setia sewa mobil Surabaya yang mencoba bandeng Colo mengatakan, rasa Bandeng Colo Lamongan ini memiliki rasa yang khas yaitu pedas manis dan membuat lidah bergoyang. Anda tertarik menikmatinya? Untuk dapat merasakan kelezatan Bandeng Colo-Colo khas Lamongan ini, anda cukup merogoh kocek Rp. 13.000.-/porsi.
Meski menu masakan bercampur bumbu yang banyak, namun bandeng Colo-Colo ini rendah kolesterol. sehingga bagi Anda yang menderita penyakit jantung, kolestrol dan darah tinggi aman untuk mengkomsumsinya. Jadi bagi Anda para penggemar ikan bandeng mungkin bisa mencoba menu sederhana ini dengan sewa mobil Surabaya
Anda bisa menggunakan layanan sewa mobil Surabaya Putera Mentari. dengan harga yang juga terjangkau membuat perjalanan Anda semakin menyenangkan. Layanan driver gratis juga turut menambah kenyamanan dalam perjalanan Anda. Jadi tunggu apalagi segera lakukan reservasi di 0813 3144 1919 atau 0821 2248 2134. Kunjungi juga situs web resminya di www.puteramentari.com.